Tech  

Daftar Fitur Baru iOS 17, Pengguna iPhone Wajib Tahu Sebelum Update!

Fitur Baru iOS 17
Fitur Baru iOS 17

Sistem operasi iOS 17 secara resmi sudah tersedia bagi pengguna iPhone di Indonesia. Anda yang menggunakan iPhone SE Gen 2 dan 3, iPhone XR, iPhone XS, iPhone 11 Series, iPhone 12 Series, iPhone 13 Series, serta iPhone 14 series dapat melakukan update untuk menikmati fitur-fitur terbaru. Lantas, apa saja fitur baru iOS 17 ini ? Yuk intip terlebih dahulu agar tidak menyesal melakukan update.

Daftar Fitur iOS 17

1. Live Voicemail

Fitur Live Voicemail memungkinkan anda menerima informasi dari penelepon tanpa harus mengangkat telepon itu sendiri. Fitur ini tentu sangat berguna di zaman sekarang. Sebab tidak sedikit orang yang malas mengangkat telepon dari nomor tidak dikenal, karena banyaknya spam hingga penipuan.

Namun dengan Live Voicemail, apa yang dikatakan penelepon dapat ditranskripsikan tanpa harus mengangkat telepon. Jadi anda tidak akan terlewat apabila ada informasi penting yang perlu disampaikan. Apalagi pengguna bisa melihat transkripsi langsung dari voicemail ketika lawan sedang berbicara.

2. StandBy Mode

StandBy Mode merupakan fitur baru iOS 17 yang secara efektif membuat iPhone anda berfungsi ganda sebagai layar pintar. Karena fitur akan menampilkan berbagai informasi berguna meskipun iPhone terkunci, atau tengah ditempelkan ke perangkat MagSafe untuk isi daya. Adapun informasi yang dapat ditampilkan antara lain status smart home, live activities, waktu, hingga cuaca.

3. Isi Otomatis Kode OTP

Tidak hanya dapat mengisi otomatis kode OTP dari SMS, kode OTP yang diterima melalui email pun akan secara otomatis terisi dengan iOS 17. Sehingga anda tidak perlu bolak balik membuka halaman login dan email untuk menemukan kode OTP, kemudian menuliskannya secara manual. Fitur ini sangat bermanfaat karena lebih praktis dan menghemat waktu.

4. Kirim Video FaceTime

Setelah anda melakukan update sistem operasi iOS 17, nantinya anda dapat mengirimkan video pendek FaceTime. Video bisa dikirimkan ke pengguna lain yang tidak bisa dikontak atau akan dikontak melalui FaceTime untuk meninggalkan pesan pada mereka.

5. Poster Kontak

Fitur baru iOS 17 berikutnya yaitu poster kontak. Fitur ini bekerja layaknya kartu bisnis, dimana anda dapat mengatur gambar yang muncul pada layar penerima panggilan apabila panggilan anda diterima oleh sesama pengguna iPhone. Tentunya fitur bekerja untuk memanggil orang-orang yang sudah ada di kontak anda. Poster kontak ini bisa diatur juga untuk jenis font hingga warna font-nya.

6. Pembaruan pada AirDrop

Pada update kali ini, Apple melakukan pembaruan pada fitur AirDrop. Mengirim file lewat AirDrop sekarang dapat dilanjutkan melalui koneksi internet. Jadi anda tidak perlu berdiri lama di samping seseorang yang mengirimkan media dengan resolusi tinggi, untuk menunggu transfer selesai. Pasalnya transfer akan dilanjutkan dengan koneksi internet.

Selain itu, AirDrop sekarang punya fitur baru bernama NameDrop. Fitur ini memungkinkan para pengguna untuk bertukar informasi kontak saat meletakkan dua iPhone berdekatan. Cara ini juga memungkinkan pengguna memulai SharePlay, jadi anda bisa bermain game, menonton film, hingga mendengarkan musik bersama orang lain yang mempunyai iPhone.

7. Sticker Mania

Sticker Mania merupakan fitur baru iOS 17 lainnya yang dapat anda nikmati. Berbagai stiker nantinya bisa anda temukan di keyboard emoji, bahkan dapat diakses dengan mudah oleh aplikasi pihak ketiga. Pada iOS 16 sebelumnya, anda bisa memotong objek dari gambar yang ditangkap hanya dengan mengetuk dan menahannya. Kini gambar tersebut bisa juga diubah menjadi stiker. Menarik bukan ?

Itu dia sejumlah fitur baru yang hadir pada iOS 17. Karena update sistem operasi baru ini sudah tersedia bagi para pengguna di Indonesia, apakah anda tertarik untuk menginstalnya ? Pastikan terlebih dahulu bahwa perangkat yang anda gunakan memang kompatibel dengan update terbaru ini. Semoga bermanfaat!

Writer: David REditor: Berlin P

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

slot kambojascatter hitam mahjong waysgama69agen slot gacor 2024mesin slot deposit danamemecahkan strategi misterius untuk menang di game online olympuspria di bali di tangkap petugas keamanan karena menemukan pola maxwin game online zeusremaja di aceh berhasil terobos pola gacor di game online zeuspragmatic play memberi pola gacor gates of olympus x1000ojol mendadak kaya setelah bermain di gates of olympus x1000pemain yang hoki bandar tumpur akibat jackpot di swet bhonanzaurutan pola terbaru mendapatkan puluhan juta main game mahjong waystips main game gates of olympus modal kecil bisa menang banyakpagiku cerah matahari bersinar kugendong mahjong sampai ke server thailandtrik jitu main game mahjong ini pasti buat kamu menang terusrahasia pola menang main game olympus dijamin terbukti jackpotjangan ragu jangan bimbang main game mahjong sudah pasti kasih kamu jackpotjalan terbaik untuk bagi kamu yang pemula cukup bermain di provider pragmatic play sajatrik terbaru dari admin dalam pragmatic untuk menghadapi permainan gates of olympuscukup gunakan cara dan trik ini jika kamu ingin menang dalam bermain mahjong ways dua dari pgsoftdikira melihara tuyul karna mendadak kaya taunya berkat game gacorpragmatic play kini hadir dengan banyak game yang gampang maxwinpermen karet mengubah dirimu menjadi pede menangkan game sweet bonanzagood day menemanimu agar jackpot lebih mudah bermain game mahjong ways2preman belawan pensiun dan bertaubat setalah mendapat hidayah maxwin main game dari kakek zeuspembuktian eksistensi roh penasaran buat pola ez win mahjong waysga usah bingung usaha bangkrut cari modal lagi aja di mahjong waysini cara menaklukan pola di game online mahjong wayspeluang menang besar hanya ada di game online mahjong ways2scatter hitam berhasil di pecahkan dengan pola zig zag di game online mahjong ways2